7 Analisis Rasio Keuangan Deteksi Cepat Kondisi Keuangan
DESCRIPTION
Buku ini merupakan lanjutan dari dua buku sebelumnya dengan penulis yang sama, yaitu :
- Mudah Memahami Laporan Keuangan
- 19 Tip Memahami laporan Keuangan
Buku pertama ditujukan untuk mereka yang baru pertama kali belajar memahami laporan keuangan. Buku kedua untuk mereka yang sudah memahami laporan keuangan dan ingin memperdalam pengetahuannya tentang laporan keuangan. Pada buku kedua penulis memberikan perluasan wawasan dengan cintoh laporan keuangan yang variatif. Buku kedua tidak menyinggung rasio, sementara buku pertama hanya membahas sedikit.
Buku ketiga terbit khusus membahas rasio keuangan. Rasio yang dibahas terdiri dari Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Profitabilitas, Rasio Return on Invesment, Rasio Solvency, Rasio Arus Kas dan rasio Market Measure
Kelebihan buku ini adalah :
- Menggunakan laporan keuangan berbagai perusahaan publik sebagai contoh
- Langkah perhitungan rasio diperlihatkan dengan jelas, disertai cara mengolahnya dari laporan keuangan standar
- Dilengkapi dengan contoh analisis
- Variasi tertentu diambilkan dari perusahaan asing
WHY CHOOSE US?
Nikmati koleksi Buku Manajemen terlengkap ditambah discount spesial.
Pesanan Anda segera Kami proses setelah pembayaran lunas. Dikirim melalui TIKI, JNE, POS, SICEPAT.
Semua barang terjamin kualitasnya dan terpercaya oleh ratusan ribu pembeli sejak 2006. Berikut Testimonial dari Pengguna Jasa Bukukita.com
Kami selalu memberikan harga terbaik, penawaran khusus seperti edisi tanda-tangan dan promo lainnya