Thanks for the Mammogram!
DESCRIPTION
Ketika Laura Jensen Walker didiagnosis mengidap kanker payudara pada hari ulang tahun perkawinannya yang pertama, dia mendapati bahwa humor dapat memberi kesembuhan di tengah-tengah situasi yang mengerikan. Dipenuhi dengan kekuatan dan harga diri, Thanks for Mammogram! akan menunjukkan kepada para wanita yang sedang menghadapi penyakit inidan orang-orang yang mengasihi merekabahwa spiritualitas, pengharapan, dan sejumlah tawa dapat membuat sebuah perbedaan. "Sebuah buku yang harus dibaca oleh pasien, dokter, dan semua orang yang terlibat dalam penyembuhan kanker payudarabuku ini akan membawa kedamaian bagi mereka yang sungguh-sungguh membutuhkannya." (Ernie Bodai, M.D., Pencipta Prangko "Kesadaran terhadap Penyakit Kanker Payudara"; Direktur Pelayanan Pembedahan Payudara Kaiser Permanente Medical Group, Inc.) "Betapa sebuah pendekatan yang membangkitkan semangat, penuh humor terhadap suatu topik yang jika tidak demikian, akan menjadi sebuah topik yang serius dan menakutkan. Belilah satu untuk masing-masing wanita yang kau kenal!" (Liz Curtis Higgs, Penulis Buku-buku Laris) "Salah satu alat yang paling dahsyat dan efektif dalam perang melawan kanker ialah humor. Dan, Laura Jensen Walker piawai dalam menggunakan senjata yang tidak menyakitkan dan tidak boleh ditinggalkan ini, yang dicurahkan dalam bukunya yang ditulis dengan luar biasa." (Jan Dravecky, Wakil Presiden, Dave Dravecky's Outreach of Hope, National Cancer Ministry)
WHY CHOOSE US?
Nikmati koleksi Buku Pengembangan Diri terlengkap ditambah discount spesial.
Pesanan Anda segera Kami proses setelah pembayaran lunas. Dikirim melalui TIKI, JNE, POS, SICEPAT.
Semua barang terjamin kualitasnya dan terpercaya oleh ratusan ribu pembeli sejak 2006. Berikut Testimonial dari Pengguna Jasa Bukukita.com
Kami selalu memberikan harga terbaik, penawaran khusus seperti edisi tanda-tangan dan promo lainnya