Seri Panduan Lengkap: Adobe Photoshop CS2
DESCRIPTION
IAdobe Photoshop CS2 merupakan sebuah program yang memiliki berbagai fasilitas dan kemampuan untuk mengolah gambar dan memanipulasi tampilan dari sebuah gambar dengan menambahkan beberapa fasilitas terbaru dari versi sebelumnya. Tersedianya berbagai fasilitas dan kemampuan program ini, seperti efek-efek dari berbagai filter yang tersedia, menjadikan Adobe Photoshop CS2 sangat membantu di dalam proses fotografi dan proses sebelum pencetakan.
Buku Seri Panduan Lengkap Adobe Photoshop CS2 ini disertai dengan petunjuk dan gambar yang membantu Anda untuk lebih mudah mempelajari dan memahami penggunaan Adobe Photoshop CS2. Dengan demikian, penguasaan dan pengaplikasian program untuk menyunting gambar akan semakin maksimal.
Bahasan dalam buku ini meliputi:
Mengenal Adobe Photoshop CS2
Adobe Bridge
Menggunakan Rule dan Guide
Pengaturan Warna dan Layer
Membuat dan Memaksimalkan Seleksi
Penggunaan Fasilitas Toolbox
Penggunaan Painting Tool
Membuat Teks dan Path
Mengatur Transformasi pada Objek
Menggunakan Fasilitas Filter
Mengoreksi Kesalahan dan Merekam Perintah
Mencetak Serta Mengolah Gambar
WHY CHOOSE US?
Nikmati koleksi Buku Fotografi terlengkap ditambah discount spesial.
Pesanan Anda segera Kami proses setelah pembayaran lunas. Dikirim melalui TIKI, JNE, POS, SICEPAT.
Semua barang terjamin kualitasnya dan terpercaya oleh ratusan ribu pembeli sejak 2006. Berikut Testimonial dari Pengguna Jasa Bukukita.com
Kami selalu memberikan harga terbaik, penawaran khusus seperti edisi tanda-tangan dan promo lainnya